Jual Bibit Ikan Gurame – Jual Benih Gurami Unggul Bersertifikat

Amanh Benur kelompok tani benih ikan air tawar dan bibit ikan air tawar, kami memfokuskan untuk jual bibit gurame murah berkualitas unggul dari indukan unggul, serta pemilihan yang cermat sebelum pengiriman ke Petani Budidaya di Seluruh Nusantara Indonesia.

Cara Budidaya Sampai Jual Bibit dan Benih Ikan Gurami Terbaik

Berbisnis budidaya ikan gurami memiliki peluang yang menguntungkan, bahkan Anda bisa jual bibit dan benih ikan gurami jika telah menguasainya.

bibit-gurameSaat baru mulai membudidayakannya hal-hal yang perlu dipersiapkan adalah kolamnya, membeli bibit berkualitas di tempat jual bibit serta benih ikan gurami, obat-obatanya serta masih banyak lagi.

Tetapi walaupun banyak yang perlu dipersiapkan, Anda akan merasakan hasil yang memang sebanding dengan effort persiapannya. Dipasaran, harganya memang cukup tinggi dibandingkan ikan air tawar lainnya.

bibit-gurame-unggulCara Membudidayakan Ikan Gurami dari Benih atau Bibit Sampai Panen untuk Pemula

Anda tidak perlu khawatir harga ikan ini akan anjlok, karena gurami termasuk ikan tawar yang memiliki harga cukup tinggi. Berikut ini cara membudidayakan ikan gurami dari mulai membeli bibit atau benih di tempat jual bibit dan benih ikan gurami.

jual-benih-gurame-unggulMemilih induk yang berkualitas

Pertama, Anda harus memilih induk berkualitas untuk bisa mendapatkan hasil panen yang baik. Untuk itu sebelum membeli bibit/benih di tempat jual bibit serta benih ikan gurami hal yang perlu ditanyakan akan adalah sertifikasi indukannya.

Buatlah Sarang untuk Guraminya

Sarang ini memiliki fungsi untuk jadi tempat penyimpanan telur ikan guraminya, biasanya akan dibuat dari pakis rajutan karung atau juga sabut kelapa. Sarang ini biasanya akan di simpan pada atasnya atau dianyam pada ujung kolamnya.

Mengawinkan untuk dapatkan benih

Agar tambaknya semakin berkembang, Anda harus menguasai cara mengawinkannya nantinya bisa menghasilkan dan jual bibit dan benih ikan gurami. Caranya Anda harus menyiapkan kolam pemijahan sendiri yang sudah disiapkan dengan sarangnya.

Setelah itu, jumlah induk betina yang ada di kolam tersebut lebih banyak daripada dengan jantannya dengan rasio 1:3. Setelah disatukan di kolam tersebut proses biasanya memakan waktu 15 hari.

Perhatikan perilaku induknya, setelah dibuahi oleh jantan betinanya akan masuk kedalam sarang dan menutup lubangnya menggunakan rumput kering yang sudah disediaka. Setelah itu sirip betina akan dikibas-kibaskan gunanya agar aliran oksigen tetap lancar sehingga membantu proses penetasan. Setelah betina yang satu menjaga sarang, jantan yang lainnya akan membuahi betina lainnya.

Merawat telur dengan baik

Proses pemijahannya sudah selesai dan selanjutnya adalah merawat ikan gurame agar bisa menjadi bibit dan benih ikan gurami yang unggul. Ciri khasnya kalau telur sudah matang adalah akan tercium bau amis.

Petani biasanya akan mengambilnya dari sarang menggunakan ember, langsung dibersihkan dan dipisahkan dari sarangnya. Berikan suplemen agar telurnya tersebut tidak terserang hama penyakit yang membuat hasil penetasannya buruk.

Biasanya, telur akan menetas setelah tiga hari, dan biarkan benih guramenya berada di bak penetasan sampai 10 hari baru setelahnya dimasukkan pada bak pembenihan. Sehingga Anda sudah bisa jual bibit dan benih ikan gurami.

Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Jual Bibit dan Benih Ikan Gurami

Dalam pembudidayaannya gurami, petani pemula harus memerhatikan beberapa hal ini untuk menghasilkan hasil panen yang baik. Setelah mendapatkan benih atau bibit berkualitas dari tempat jual bibit serta benih ikan gurami.

Untuk bisa menghasilkan hasil panen dan bahkan menghasilkan bibit dan benih baru, Anda harus memerhatikan langkah budidaya ikan gurami ini.

Memperhatikan lokasi pemeliharaannya

Walaupun gurami bisa dibudidaya dimana saja, yang perlu diperhatikan adalah ukuran kolam harus sesuai dengan jumlah ikannya. Misalnya ukuran kolamnya 1 meter persegi dengan kedalamannya 90 centi meter, kira-kira gurami yang bisa masuk ke dalamnya adalah 10 ekor dengan berat masing-masing 2,5 ons.

Selain itu, lokasi tersebut juga harus sesuai terutama pada suhu dan kualitas airnya. Biasanya gurami akan lebih baik dibudidaya dalam suhu air 25 hingga 28 celcius karena mereka peka terhadap perubahan suhu.

Perawatan kolam

Kolam juga perlu dirawat untuk membuat mereka lebih sehat dan terhindar dari segala macam hama penyakit. Kolam dengan perawatan kolam yang baik akan menghasilkan kualitas ikan yang baik.

Selain itu, kolam yang baik juga akan menghasilkan induk jantan dan betina berkualitas yang berpotensi menghasilkan bibit dan benih berkualitas juga. Sedang cari tempat jual bibit dan gurami untuk memulai bisnis ini.

Anda bisa memilih amanah benur sebagai salah satu tempat yang menawarkan bibit dan benih ikan berkualitas dengan harga yang murah. Sehingga tidak perlu bingung lagi mencari tempat jual bibit dan benih ikan gurami.

AMANAH BENUR menyediakan pengiriman ke seluruh indonesia, tidak perlu diragukan lagi kualitas bibit dan benih yang dihasilkan. Terbukti karena sudah banyak petani budidaya yang mendapatkan hasil panen memuaskan.

Selain menyediakan jual bibit benih gurami, AMANAH BENUR juga menyediakan bibit dan benih ikan bandeng dan udang vaname yang saat ini memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi. AMANAH BENUR merupakan tempat jual bibit dan benih ikan gurami terpercaya yang bisa Anda jadikan pilihan.

Cara Pengiriman Kami agar Bibit dan Benih bisa Terjaga Kesegarannya

1. Pengiriman melalui Bandara Ngurah rai Bali

Bandara Ngurah rai Bali untuk Indonesia bagian tengah dan timur meliputi Labuan bajo, Tambolaka, Waingapu, Kupang, Ternate, Manokrawi, Jayapura, Ende, Flores dan Bima, Ambon, Maumere, Sorong, Palu, Kendari, Gorontalo, Manado

Pengiriman Melalui Bandara Adisucipto Yogyakarta

Bandara Adisucipto Yogyakarta untuk wilayah bagian barat meliputi Medan, Pekanbaru, Jambi, Palembang, Padang, Bengkulu, Lampung, Batam, Tanjung pinang, Tanjung pandan, Pangkal pinang, Pangkalanbun, Sampit, Balikpapan, Banjarmasin, Palangkaraya, Tarakan, Berau, Pontianak, Ketapang, Sintang, Makasar, Luwuk, Aceh

Harga dan Grade Bibit Ikan Gurami :

GRADE ISI / BOX/
EKOR
HARGA
(Rp/Ekor)
Gurami 2-3(1cm) 4.000 ekor/box 328
Gurami 3-5(1,5cm) 3.000 ekor/box 410
Gurami 4-6(2cm) 2.500 ekor/box 520
Gurami 5-7(2,5cm) 2.000 ekor/box 635
Gurami 6-8(3cm) 1.500 ekor/box 770
Gurami jempol 1.000 ekor/box 930
Gurami bensol 1.250 ekor/box 1000
Gurami silet 800 ekor/box 1138

Harga benih diatas merupakan harga dasar untuk petani lokal, untuk pengiriman luar pulau perhitungannya adalah
harga dasar + biaya cargo + biaya uji lab.karantina.